Thursday, January 31, 2013

12BET Berita Bola Bundesliga : Mourinho Tak Akan Ke Bundesliga


Pelatih Real MadridJose Mourinho belum lama ini menyatakan bahwa ia tak mau melatih klub di Bundeliga Jerman , layaknya Pep Guardiola yang akan menangani Bayern Munich awal musim depan.

Mourinho mengatakan kepada Rai Sport, bahwa kepindahan Guardiola ke Jerman bukan urusannya dan tak akan mengikuti Guardiola keJerman. Memang kabar Mourinho yang akan hengkang dari Madrid, akhir musim nanti terus berkembang. "Saya tak punya komentar untuk dibuat. Setiap orang berhak dengan pilihan mereka. Apakah dia memilih liga di mana, saya tidak terlibat. Saya tak tahu. Yang pasti adalah saya tak akan melatih di Jerman. Saya tak perlu mengatakan masalahnya, semua ini sama untuk saya.", jawab Mourinho.

0 comments:

Post a Comment

 
Photography Templates | Slideshow Software