Thursday, April 11, 2013

Info Bola Online 12BET - Ligue 1 : Ancelotti Kecewa PSG Tersingkir


Pelatih PSGCarlo Ancelotti mengungkapkan kekecewaannya setelah PSG tersingkir dari Liga Champions, karena selisih gol tandang dari BarcelonaPSG dan Barcelona memiliki aggregat gol yang sama yaitu 3-3, namun Barcelona berhak lolos karena unggul gol tandang. Mengenai hal ini, Carlo Ancelotti mengungkapkan pendapatnya. 

"Sulit menerima eliminasi setelah apa yang kami lakukan malam ini. Kami sedikit malu-malu di leg pertama dan hasil [2-2] tidak bagus. Tapi setelah laga malam ini, ketika kami merasa menyesal, kami juga merasa bangga. Kami bangga karena melakukan semuanya untuk menang. Kami bermain bagus -tidak hanya bertahan- dan itulah sebabnya saya ingin berterima kasih kepada seluruh pemain. Kami juga nyaris memenangi pertandingan ini. Ini bisa menjadi malam fantastis untuk kami," jawab Ancelotti kepada Canal+.

0 comments:

Post a Comment

 
Photography Templates | Slideshow Software