Stoke City
Mencetak hanya enam gol musim ini, Stoke City memiliki serangan yang payah. Meskipun mereka tidak kebobolan saat melawan Bromwich, Manchester City, dan West Ham United, lini sayap Stoke tampil naif. Strategi bertahan yang tak membuahkan hasil, serta pengawasan yang lemah dari Mark Hughes membuat The Potters berada di dalam zona berbahaya.
Southampton
The Saints tak terkalahkan dalam enam laga berturut-turut. Bisa jadi dari awal mereka tampil tak terkalahkan jika saja mereka tidak takluk saat melawan Norwich City. Hasil yang nyaris sempurna ini tentu saja cukup mengesankan dan mampu menempatkan Southampton di posisi lima besar, sebuah posisi yang sampai hari ini masih mereka duduki dan bisa mengantrkan mereka pada kualifikasi Liga Eropa. Berdasarkan hasil pertandingan terakhir mereka, anak asuh Mauricio Pochettino menunjukkan peningkatan yang strategis.
Prediksi Liga Inggris: Laga ini bisa jadi santapan empuk bagi Southampton untuk membukukan kemenangan keenam mereka musim ini. Stoke City mungkin mencoba membidikkan peluru terbaik mereka di pertandingan ini, namun tentunya the Saints bersiap diri untuk menahan aksi Southampton.
0 comments:
Post a Comment